Momen libur lebaran paling pas untuk mempersiapkan dan mendekorasi interior rumah dan menata ulang ruang keluarga. Kehangatan dan kenyamanan interior ruang keluarga dalam menyambut Lebaran bisa diwujudkan dengan menghadirkan furnitur sofa dan kursi yang istimewa. Tak perlu mengganti furnitur spfa dan kursi dengan yang baru, tetapi bisa mengganti pelapis interior tersebut menjadi lebih bersih dan menyenangkan.
Bahan pelapis MBtech merupakan pilihan tepat untuk memberikan suasana kehangatan dan kenyamanan secara maksimal untuk pelapisan sofa dan kursi. Kualitas bahan pelapis MBtech sangat cocok aplikasi interior rumah, karena MBtech memiliki daya tahan yang sangat kuat dan dilengkapi berbagai fitur, seperti formula UV-Protection yang terbukti melindungi kualitas warna dan bahan MBtech tidak mudah rusak dan pudar. Terdapat pula formulasi Fire Retardant yang dapat memadamkan setiap percikan api agar tidak terbakar.
Ada pilihan berbagai varian dan warna, seperti MBtech New Superior memiliki 2 pilihan tekstur yang menawan, yaitu Motif Kulit dan Perforated. Atau MBtech Camaro yang merupakan produk yang sangat fenomenal. Sejak kemunculannya, langsung diserap pasar dengan sangat antusias, memiliki berbagai kelebihan. Ada juga MBtech Camaro Fiesta yang merupakan pengembangan dari produk MBtech Camaro yang hadir dengan 15 pilihan warna cerah, segar, dan trendy. Untuk tampilan artistik, MBtech Picasso bisa sebagai pilihan yang inovatif dengan desain tekstur Fabric-like bermotif abstrak yang pertama di Indonesia dan memiliki kekuatan serta daya tahan yang sangat tinggi (high durability).
Selain varian reguler, MBtech juga menyediakan MBtech Premium Carrera yang memiliki permukaan lembut sehalus Nappa leather grade tertinggi kualitas kulit, sehingga bisa memancarkan elegansi dan kenyamanan yang luar biasa. Warna-warna MBtech Premium Carrera didesain sangat menawan, mudah untuk dikombinasikan dan serasi dengan berbagai pernak pernik menarik pada masa Lebaran yang sedang berlangsung. MBtech Premium Carrera memiliki 10 Prime Colors dan 6 Metallic Colors yang sangat mengesankan. Kualitas MBtech MBtech Premium Carrera juga sangat mumpuni terdapat Anti-Microbial serta Special Top Coating yang memberikan perlindungan khusus, agar bahan MBtech Premium Carrera terbebas dari kuman dan jamur serta mudah dalam perawatan.