Automotive

Nuansa Biru Speedboat Bluewater Express

Posted on

Bali masih menjadi favorit untuk berlibur, bahkan Mister MB selama beberapa hari kunjungan ke Pulau Dewata masih belum semua destinasi wisata dikunjungi. Salah satunya melihat Nusa Penida serta menyeberang ke Gili Trawangan, Gili Meno dan Gili Air yang ada di Lombok. Akhirnya Mister MB berhasil menjajal rute ke semua destinasi wisata yang ...


Hot Classic Red Interior Bel Air 57

Posted on

Tidak mudah menemukan mobil klasik Amerika Serikat dalam kondisi istimewa dan segar sekaligus siap dipakai harian di lalulintas perkotaan yang padat.  Beruntung Mister MB berhasil menjumpai seorang pemuda asal Tangerang, Banten, bernama Krisdianta yang menyimpan Chevrolet Bel Air Sedan buatan 1957 di showroom mobil bekas ...


Murni Jaya Affordable Double Decker Bus

Posted on

Kembali Mister MB ngetrip luar kota nih! Sekarang giliran bus malam PO Murni Jaya yang jadi sasaran untuk mengantarkan pulang ke Jakarta dari Jogjakarta. Bus tingkat  yang dinaiki Mister MB memakai sasis Mercedes-Benz OC 500 2542 berbodi Laksana SR2 Double Decker. Serunya bus berwarna ungu ini punya harga tiket yang terjangkau dan tersedia ...


Tren Kombinasi Warna Turunan Pada Interior Mobil 2025

Posted on

Kecantikan dari dalam atau “inner beauty” adalah kecantikan yang abadi. Hal ini juga berlaku di dunia interior mobil, mobil boleh standar tampilan luarnya namun secara tersembunyi di balik pintu menyimpan sebuah keindahan tersendiri. Sektor interior yang telah dipersonalisasi memang dapat meningkatkan faktor kegantengan, apalagi jika ...


Kereta Nyaman dan On Time Masih Jadi Harapan

Posted on

Percaya tidak kalau jalur kereta api di Indonesia punya pemandangan sangat indah, khususnya rute selatan seperti contoh rute Bandung, Purwokerto, Jogja hingga Surabaya. Namun jalur kereta api pesisir pantai utara Jawa pun tak kalah seru.  Indahnya alam di jalur kereta api yang dikelola PT Kereta Api Indonesia (KAI), disambut positif oleh PT ...



Kalingga Jaya Sultan Class Bus Super Comfort

Posted on

Ngetrip pakai bus AKAP itu seperti candu, lama tidak jalan-jalan bikin kangen. Apalagi sekarang model busnya makin bervariasi dan penampilannya keren. Maka Mister MB mencoba hunting bus yang belum pernah dicoba. Pilihan ngetrip kali ini jatuh kepada Jetbus 5 MHD karoseri Adiputro milik PO Kalingga Jaya. Bus bersasis Mercedes-Benz OH 1626 dengan ...


Gaya Simpel Nan Elegan Interior Brio Satya

Posted on

Brio Satya berkelir silver milik konsumen AW Pro Interior ini datang ke workshop mengeluh bosan dengan tampilannya. Achil selaku seatmaker langsung mengeksekusi permintaan pemilik dengan mengganti pelapis memakai MBtech Camaro. Desain jok mobil dibikin custom dengan tema elegan dan ada sedikit nuansa sporty lewat hadirnya lis motif serat karbon. ...


Jok Custom Bikin Beda Kabin Pesawat Ringan

Posted on

Keberadaan pesawat ringan seperti milik sekolah pilot di Indonesia maupun pesawat yang dimiliki pribadi sebagai penyaluran hobi terbang mulai terpantau populasinya. Umumnya pesawat ringan atau di mancanegara disebut piston plane ini punya kabin berukuran kompak. Maka kapasitas penumpangnya pun terbatas, ada yang punya jok sepasang hingga berisi ...


Tips Dress Up Interior Mobil Biar Makin Personal

Posted on

Dress up atau mendandani interior mobil bisa jadi cara yang menyenangkan untuk membuat suasana berkendara jadi lebih nyaman dan personal. Ada banyak cara untuk memberikan tampilan yang beda di interior mobil Anda, mulai dari ubahan sederhana hingga modifikasi yang lebih mendetail. Menariknya dress up interior itu bisa mencerminkan kepribadian dan ...


E-Catalog Google Play
E-Catalog App Store