Riders

Mistiks, Mio Listrik Kencang Yang Modis

Posted on by Penulis

Yamaha Mio dikonversi menjadi motor listrik? Tentu bisa jawabannya. Nih buktinya ada Mio Smile milik Atenx dari Katros Garage yang sudah menjadi motor listrik. Atenx menamakan proyek konversi ini dengan Mistiks. Si Mistiks kalau dilihat dari tampak muka tidak ada bedanya dengan Mio bensin, namun saat bergeser ke samping nah baru keliatan jelas ...


Awesome Green Ninja ZX-4RR

Posted on by Penulis

Rasanya belum lama Ninja 250 4-silinder bikin heboh pasar motor sport tanah air. Kini APM Kawasaki Motor Indonesia kembali menggemparkan Kawasaki Lovers Indonesia dengan meluncurkan Ninja ZX-4RR. Jika melihat desain bodi motor 400 cc ini mirip dengan ZX-25R , maka Mister MB pun dengan mudahnya menawarkan inspirasi jok motor custom ‘Handsome ...


Jok Trendi Motor Listrik Davigo

Posted on by @rief

Produsen motor listrik Davigo menjadi salah satu partisipan pameran kendaraan listrik PEVS 2023 yang dilangsungkan di JIExpo Kemayoran beberapa waktu lalu. Dalam gelaran tersebut Davigo menampilkan beberapa model andalannya, termasuk Dragon-S; motor listrik yang sempat diperkenalkan awal tahun 2023 lalu. Dengan spesifikasi baterai 72 volt 35 ampere ...


Vespa Single Seat

Posted on by Dhika

Ada yang sedang berkeinginan mengganti tampilan jok Vespa matic kesayangan? Tidak perlu nunggu sampai rusak, ganti jok bisa dilakukan untuk memaksimalkan tampilan kendaraan. Seperti yang dilakukan oleh pemilik Vespa S berkelir hijau ini. Ubahan pada jok dilakukan untuk menambah pesona saat berkendara. Sang pemilik memilih untuk melapis ulang dan ...


Restomod Proper Ninja 150RR

Posted on by Penulis

Restomod yang dilakukan pemilik Ninja 150RR berkelir putih mutiara ini sedap dipandang. Buktinya motor sport 2-tak itu berhak ikut sebagai motor display di event The Elite Showcase 2023. Ubahan yang dilakukan selain repaint cat bodi, owner dari Ninja tersebut juga mengganti parts standar dengan parts branded aftermarket. Sebut saja kaliper rem ...


Upgrade Nyaman Jok Molis

Posted on by @rief

Sesuai regulasi kendaraan listrik yang dicetuskan pemerintah, beberapa unit motor listrik atau molis sudah mulai beredar di jalanan ibukota. Untuk mempercepat kebijakan tersebut, sejumlah kebijakan juga diberlakukan. Seperti memberikan subsidi kepada pabrikan molis yang TKDN  sudah memenuhi 40%. Meski belum semua masyarakat di tanah air ...


Restorasi Jok Vespa Pesan Online Aja

Posted on by Dhika

Restorasi jok Vespa klasik mejadi salah satu trik untuk membuat tampilan Vespa kesayangan tetap menawan. Untuk penggantian model dan pelapis jok Anda bisa serahkan kepada seatmaker. Untuk wilayahnya langsung tanyakan saja ke WhatsaApp MBtech di nomor 0812 1982 2323. Nah bicara restorasi jok Vespa, Mister MB kali ini ingin memperlihatkan hasil karya ...


Harley-Davidson Softail Blackout

Posted on by Penulis

Rasanya makin banyak pemilik Harley-Davidson yang makin bergaya di jalan raya. Seperti konsumen dari seatmaker motor Ipoel Jam Jakarta ini. Jok motor Harley-Davidson Softail berkelir hitam itu telah mendapat sentuhan personal dari Saiful. Seatmaker yang berlokasi di Kampung Makassar, Jakarta Timur itu mendandani ulang jok original menjadi lebih ...


Rekomendasi Tepat Pelapis Jok Motor Trail

Posted on by @rief

Suka bertualang dan melewati jalur offroad membuat Putra lebih memilih jenis motor trail mengikuti hobinya tersebut. Terbukti ketika melintasi jalur menantang, motor Kawasaki KLX 230 miliknya dapat diandalkan. “Pemiliknya memang sering pakai motor ini untuk adventure dan melewati medan yang cukup sulit,” cerita Azhar dari Ay Jok Motor ...


Mio Modif Seratus Jutaan

Posted on by Penulis

Yamaha Mio generasi pertama lagi jadi mainan di Jakarta. New boys toys itu banyak yang direstorasi oleh pehobi motor, tak jarang ada juga yang memodifikasinya secara total. Salah satunya adalah Sean Biba. Sean yang berdomisili di Jakarta ini menebus motor matic Mio seharga Rp 3 juta, tetapi biaya modifikasinya bisa dapat mobil seken di harga Rp 160 ...


E-Catalog Google Play
E-Catalog App Store