Hadir sebagai salah satu sedan premium, Toyota All New Camry identik sebagai mobil pejabat. Desainnya yang menawan memang tidak salah jika mobil ini menjadi pilihan bagi yang suka dengan mobil bergaya mewah. Dari segi eksterior, All New Camry hadir dengan desain baru membuatnya semakin layak sebagai sedan premium. Tarikan garis dari depan mobil ...