Melihat modifikasi Toyota Avanza generasi pertama milik Setiadhy Pratama dari luar terbilang umum, tetapi coba perhatikan di kedua lampunya, di cat pink! Nah loh, ada apa nih sampai pemiliknya berani tampil girly padahal sejatinya dia pria tulen. Biar enggak penasaran simak lanjutan ceritanya. Mobil keluarga buatan tahun 2005 silam ini oleh Adhy ...