Sebuah rumah tidak hanya terlihat menarik dari desain interiornya saja, tetapi juga bisa melalui desain eksteriornya. Terdapatnya ruang terbuka pada sisa lahan rumah biasanya difungsikan sebagai taman atau teras. Selain berfungsi sebagai penghijauan dan membuat rumah terlihat asri serta teduh, tersedianya outdoor space berupa taman ataupun teras, juga ...