Alam Indonesia dikenal kaya sumber daya alam yang dapat dipakai sebagai material dasar furniture, salah satunya adalah tanaman bambu. Selain punya tampilan etnik, batang bambu juga dikenal kuat sehingga aman diijadikan furniture.
Inspirasi furniture kali ini yang dikeluarkan Mister MB adalah sofa bambu yang cocok dijadikan elemen dekorasi eksterior seperti teras atau halaman di rumah Anda.
Batang bambu yang punya warna natural dan khas tidak perlu diwarnai pun sudah tampil estetik. Hal itu memudahkan Anda dalam memadupadan warna pelapis bantalan sofa.
Dalam ide ini Mister MB merilis koleksi warna natural dari MBtech Giorgio. Warna yang digunakan seperti Shadow (MB 6003), Ginger (MB 6020) dan Aurora (MB 6039). Makin asyik nuansa tradisional dari furniture bambu ini bikin area teras maupun halaman Anda terlihat artistik dan menawan.
Jangan ragu konsultasi kebutuhan home interior Anda bersama Hotline MBtech di 021-458-42598 atau chat WA 0812-1982-2323.