Tag: Jok Mobil

Innova Old Makin Gaya Interiornya

Posted on by AB

Benar Innova sudah masuk ke generasi ketiga namun jangan lupakan sang kakak yang punya julukan ‘Innova Old’. Model pertama ini masih mendapat tempat di hati penggemarnya, seperti Toyota Kijang Innova berwarna hitam milik konsumen New Bandung Jok Mobil. Innova Old asal Makassar, Sulawesi Selatan ini masih segar bodi luarnya, ...


Nissan Hyper Tourer Tawarkan Konsep Homey di Interior

Posted on by AB

Mobil keluarga masa depan dari Nissan ini muncul dalam gelaran Japan Mobility Show pada pengujung Oktober 2023. Modelnya futuristik dan punya sudut lancip dari keindahan budaya tradisional Jepang yang membuat Nissan Hyper Tourer concept tampil sangat sporty dan stylish. Selain keren, Hyper Tourer juga sangat ramah lingkungan, ya apalagi ...


Interior VIP HiAce Premio

Posted on by AB

Toyota HiAce Premio kelahiran 2023 ini merupakan commercial van yang disulap menjadi armada VIP sebuah instansi pemerintah. Maka desain interior HiAce Premio ini telah mengalami modifikasi. Yana selaku seatmaker Bagja Car Interior, Pekanbaru adalah eksekutor dalam pengerjaan peningkatan kualitas desain interior HiaCe milik Pemda Kabupaten ...


Honeycomb Seat Design Sienta

Posted on by AB

Si kecil berpintu geser ini punya desain yang menggemaskan. Walau demikian tidak memuaskan pemilik Toyota Sienta tipe V. Maka ia memutuskan untuk memberikan sentuhan personal di interior MPV berkelir orange ini Interior Sienta sejatinya ditawarkan dua warna trim, putih dan hitam. Dalam artikel ini Sienta V bertrim hitam dengan pelapis ...


Kokpit Mewah Retro Three Wheeler Jogja

Posted on by AB

Berbicara skema kustom motor di Tanah Air itu membanggakan, sudah banyak karya builder ternama kita yang tersohor di dunia. Salah satunya Lulut Wahyudi alias Lulut Retro Classic Cycles dari Jogjakarta. @lulut_retro nama beken di Instagram itu bikin gempar jagad modifikasi motor, kenapa? Karena builder motor kawakan ini berhasil membuat ...


Hyundai Custin Akankah Singgah ke Indonesia?

Posted on by AB

Hyundai Vietnam baru saja memasarkan MPV yang mempunyai panjang mendekati 5 meter, yaitu 4.950 mm bernama Hyundai Custin. MPV 7-seater ini kalau di Indonesia akan berhadapan dengan Toyota Voxy. Ya berbesar hatilah Custin di pasar Vietnam karena MPV berdesain boxy dan berpintu geser di baris keduanya ini belum menjumpai lawan yang setimpal. ...


Shining and Classy Interior Audi A4

Posted on by AB

Audi A4 1.8L B8.5 TFSI milik konsumen AW Pro Interior, Cikarang masih terlihat segar bodinya. Namun berbeda dengan interior, sang pemilik ingin ganti suasana maka ia curhat ke seatmaker Achil agar mengabulkan permintaannya. “Mintanya sih desain jok mobil tidak beda jauh dari motif asli dari Audi, maka saya samakan motifnya, berupa ...


Toyota Rilis Century SUV Harganya Fantastis

Posted on by AB

Dari dulu Century dikenal sebagai top model sedan Toyota. Bahkan penjualannya pun eksklusif hanya di negara asalnya, yaitu Jepang. Nah baru saja Toyota membuat kejutan dengan merilis Century versi SUV, dunia otomotif pun heboh dengan aksi itu. Toyota Century SUV menggunakan platform TNGA-K yang biasa dipakai di model Toyota berbadan ...


Tampil Unik Lewat Jok Belang Warna

Posted on by AB

Bosan dengan tampilan interior mobil yang itu-itu saja? Tenang, kenapa Anda tidak ikuti inspirasi menarik dari Mister MB ini. Kali ini Mister MB bereksperimen ide lewat half color concept di antara bagian dudukan dan sandaran jok mobil. Serunya inspirasi ini terbuka untuk semua model mobil, baik itu sedan, MPV, SUV hingga pikap double ...


Tiga Konsep Interior Mitsubishi XForce

Posted on by AB

Kehadiran SUV Mitsubishi XForce di Indonesia disambut antusias oleh pencinta otomotif. Desain modern yang segar dan punya spesifikasi menyesuaikan kondisi jalan sesuai habitat XForce dilahirkan di wilayah ASEAN. Hal itu jadi nilai plus dan daya pikat pasar. Menyambung desain bodi yang menarik, stylish dan masih punya aura kemewahan, Mister ...


E-Catalog Google Play
E-Catalog App Store