MBtech telah meramaikan dunia pelapisan interior mobil, jok motor, transportasi umum, home interior dan ruang publik selama belasan tahun lebih. Keberadaan kulit sintetis berkualitas ini telah menyebar ke seluruh Indonesia, dari Sabang sampai Merauke. Dengan luasnya sebaran MBtech di tanah air menandakan bahan ini telah menyatu dan ...