Tag: Jok Motor

Debut Global All New Honda Forza 350

Posted on by AB

All New Honda Forza 350 untuk pertama kali di dunia mendebut di negeri gajah putih, Thailand. Ubahan yang terjadi membikin skutik bongsor ini makin sporty dan mewah. All New Forza 350 telah memakai teknologi terbaru di tubuhnya, sebut saja dual led headlight berdesain baru, lampu belakang, speedometer, mesin eSP+ 330 cc dengan fitur HSTC ...


White Ignis Makin Manis

Posted on by AB

Empat tahun sudah Suzuki Ignis hadir di Indonesia, desain imut dari urban SUV ini masih menggoda car enthusiast tanah air. Nah biar makin asyik tampilannya, Mister MB tawarkan desain personal untuk interiornya. Selain nyaman juga bikin beda suasana. Penasaran seperti apa ubahan interior Ignis karya Mister MB? Yuk simak inspirasi di bawah ...


Jok Warna Hitam Tetap Memikat

Posted on by Dhika

Saat ini tidak sulit menemukan referensi tampilan jok keren. Karena MBtech telah menghadirkan banyak inspirasi jok yang bisa dilihat di website mbtech.info maupun akun Instagram @mbtechindonesia. Ubahan bentuk dan warna jok motor kesayangan dapat menambah pesona motor. Walau tidak bermain warna atau hanya bermain dengan jok berwarna hitam, ...


Premium Green Vario 110 LED

Posted on by AB

Honda Vario 110 LED terbilang jarang dimainkan oleh modifikator di Indonesia. Namun ada seorang pemain motor modif, Syamil Azahran yang piawai meracik motor itu menjadi sebuah Vario 110 LED yang proper modifikasinya. Karyawan yang bermukim di Bekasi, Jawa Barat itu mendandani Vario berkelir hijau kepunyaannya dengan aliran fashion daily ...


Monkey Bobber Bikin Jatuh Hati

Posted on by Dhika

Motor custom memang asyik karena bisa disesuaikan dengan keinginan. Sudah begitu hasilnya juga membuat takjub karena bentuk dan tampilannya akan berbeda dengan basic motor bawaannya. Seperti tampilan motor Monkey Bobber buatan Rainbow Motobuilder ini. Ada yang tahu apa basic motor yang digunakan? Motor milik @yusni_mustafa ini ...


Jok Futuristik Aerox

Posted on by @rief

PX Jok dikenal sebagai seatmaker yang aktif di media sosial dan kerap membagikan hasil pengerjaan jok yang selesai dikerjakan. “Soalnya bisa jadi media promosi paling efektif, terutama bagi seatmaker di daerah seperti saya,” buka Yusuf Ryssa komandan seatmaker PX Jok asal Banyuwangi, Jawa Timur ini. Nilai plusnya, seatmaker yang ...


Jok Stylish New CBR250RR

Posted on by AB

Beruntung biker tanah air mendapat unit Honda New CBR250RR untuk pertama kali di dunia. Ya, karena APM Astra Honda Motor (AHM) melakukan World Premiere sport bike 250cc di Jakarta. Ubahan fairing yang terjadi di New CBR250RR memang sekilas tidak terlalu terlihat. Namun jika diperhatikan lebih dalam baru menyadari ada bentuk yang berbeda. ...


Bosozoku Style Honda Tiger

Posted on by Dhika

Mau ganti jok motor tapi ingin tampil beda, mungkin hasil karya dari AE Jok Motor ini bisa menjadi inspirasi buat Anda. Jok Honda Tiger milik @bangkuro_ ini dibuat bergaya Bosozoku. Bosozoku adalah nama geng motor di Jepang yang muncul mulai tahun 1950-an dan salah satu keunikan dari geng ini adalah gaya motor yang mereka kendarai. Motor ...


Pemain Bisa Ubah Interior Mobil di GTA IV?

Posted on by Dhika

Bagi penyuka game Grand Theft Auto (GTA) pasti sudah tidak sabar menunggu GTA VI. Walau belum ada informasi terkait kapan diluncurkan, namun sudah banyak beredar bocoran game buatan Rockstar Games ini. Salah satunya adalah pemain dapat mengubah bagian interior mobil sesuai keinginan. Hal ini dibocorkan oleh salah satu pengguna Reddit ...


Bikin Populer Beat Pop

Posted on by @rief

Dibanding saudara kandungnya, model Honda Beat Pop jelas kalah populer. Hal ini membuat unitnya bisa dihitung jari bersliweran di jalan. Perbedaan paling kentara dengan model Beat regular terlihat dari desain headlamp dan sign lamp. Namun hal ini tidak menyurutkan salah satu pengguna setia jenis skutik motor dari brand sayap mengepak ini. ...


E-Catalog Google Play
E-Catalog App Store