Tag: Jok Mobil

Edisi Terbatas Porsche 911 Brabus 900 Rocket R

Posted on by AB

Brabus tidak hanya jago ngoprek produk Mercedes-Benz. Tuner asal Jerman ini juga piawai merombak tampilan sport car Porsche 911 Turbo S Coupe. Untuk proyek modifikasi tersebut dinamakan Brabus 900 Rocket R ‘1 of 25’. Maha karya elegan dengan performa mesin bengis ini ditawarkan dalam unit sangat terbatas, yaitu 25 unit di dunia. ...


Interior Stylish Motif Picasso

Posted on by @rief

Daya tarik Toyota Kijang Innova sebagai mobil keluarga masih mendapat hati di masyarakat Indonesia. Terbukti hingga kini jenis mobil MPV ini terus berevolusi dengan tampilan yang kian modern. Menariknya generasi awal mobil ini juga masih dipercaya oleh salah seorang pecintanya sebagai mobil harian. “Ownernya masih percaya dengan ...


Toyota Hachi-Roku Trueno Lahir Kembali di Amerika

Posted on by AB

Ingat dengan film anime Initial D? Kalau iya pasti hafal dengan sedan dua pintu berkelir hitam putih milik Takumi. Ya mobil itu adalah Toyota AE86 Trueno yang sering dipakai Takumi untuk mengantar pesanan tahu. Sekarang generasi Toyota 86 sudah berganti rupa beberapa kali. Untuk menghormati aksi Takumi yang senang ngedrift sepanjang ...


Restorasi Interior Jazz GD3

Posted on by @rief

Anda yang masih menyimpan Honda Jazz i-DSI boleh mencontoh yang dilakukan oleh Raras. Oleh sang pemilik, generasi pertama mobil kompak dengan kode sasis GD3 tersebut masih bisa jadi teman setia menemani dirinya beraktivitas. “Hampir tidak ada kendala selama pemakaian, paling cuma sektor interior yang perlu peremajaan karena termakan ...


Monotone Interior Hyundai Stargazer

Posted on by AB

Hyundai Stargazer termasuk sukses penjualannya di pasar MPV tanah air. Model segar dan punya selling point berbeda itulah kenapa bisa diterima masyarakat Indonesia. Salah satunya adalah Stargazer berwarna putih milik konsumen Maestro Interior Car Leather Seat yang telah terkena sentuhan ulang oleh seatmaker Supardi pada area interior ...


Berlian Perindah Interior Fortuner

Posted on by AB

Toyota Fortuner generasi pertama masih jadi favorit, buktinya konsumen dari seatmaker Vision Classic asal Siak, Riau masih merawatnya dengan sepenuh hati. Karena faktor usia dibandingkan dengan adik-adiknya, pemilik dari Banu Cellular meminta tolong Erdo Widodo untuk menyegarkan sektor interior Fortuner buatan 2010 tersebut. Seatmaker ...


Coverjokmobilsolo Bikin Interior Jimny Makin Keren

Posted on by Dhika

Apakah Anda salah satu pemilik mobil yang langsung berinisiatif mengganti pelapis jok standar dengan bahan MBtech? Hal ini seperti yang dilakukan oleh pemilik Suzuki Jimny berkelir Kinetic Yellow ini. Jok standar bawaan yang berbahan fabric diganti dengan bahan MBtech Premium – Carrera yang memiliki tekstur lembut kulit ...


New BMW Seri 5 Kian Sporty Siap Mendebut 2024

Posted on by AB

New BMW Seri 5 sudah muncul di situs resmi BMW Group, walau dikatakan oleh pabrikan asal Jerman baru diproduksi per Oktober 2023 namun sedan premium ini siap dipasarkan ke seluruh dunia. Berarti Indonesia juga akan mendapatkan kesempatan itu. Selain punya desain eksterior yang berbeda signifikan dengan model sebelumnya, Seri 5 G60 ...


Interior Menarik Sesuai Karakter

Posted on by @rief

Tidak hanya ingin membuat interior jadi lebih nyaman, berusaha menampilkan karakter juga jadi alasan ketika melakukan ubahan interior mobil pribadi. Hal ini yang jadi tugas H. Ijhu dari seatmaker D’jok Kendari ketika diminta mengerjakan jok Daihatsu Terios keluaran 2022. “Hitungannya masih mobil baru, tapi yang punya mau kasih ...


All New Alphard dan Vellfire Makin Mewah

Posted on by AB

Toyota Motor Corporation Jepang meluncurkan premium MPV terbarunya, yaitu All-New Alphard dan Vellfire. MPV mewah generasi keempat ini hadir dengan fascia terbaru yang makin mewah dibanding model terdahulu. Berbasis platform TNGA-K, kedua MPV ini diklaim lebih rigid hingga 50 persen dan finalnya bodi kian stabil, nyaman dan ketika ...


E-Catalog Google Play
E-Catalog App Store