Posted on
by
AB
Setelah sekian lama akhirnya Sportster berevolusi desainnya. Harley-Davidson merancang generasi penerusnya dengan tampilan lebih modern, tak hanya itu mesin yang dipakai juga benar-benar baru. Motor sport cruiser anyar tersebut ialah Harley-Davidson Sportster S. Biar makin asyik riding bersama motor V-Twin kelahiran Milwaukee, Amerika ...