Melalui postingan akun Instagram Gubernur Jawa Tengah (@ganjar_pranowo), Mister MB melihat informasi terkait Kapal Republik Indonesia (KRI) DR Soeharso yang bersandar di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, guna membantu memasok oksigen bagi rumah sakit di wilayah Semarang. Dalam video yang diunggahnya, menjelaskan kalau kapal yang difungsikan sebagai ...