Tag: Home Interior

Beauty Island Sofa For Living Room

Posted on by AB

Sofa island digunakan di home interior itu tergolong jarang, biasanya marak digunakan di ruang terbuka publik seperti mall. Namun ada konsumen sofamaker Kayuemas Furniture, Jepara, Jawa Tengah yang memesan sofa tersebut. Sofa model pulau dengan sandaran rendah itu digunakan untuk ruang tamu. Karena desainnya yang unik dan berdimensi ...


Rumah Modular Knock Down Solusi Hunian Masa Kini

Posted on by AB

Perkembangan teknologi konstruksi membawa banyak inovasi dalam dunia arsitektur. Salah satu konsep yang semakin populer adalah rumah modular knock down yang dapat dibongkar pasang. Sistem knock down biasanya menggunakan modul bangunan yang sudah diproduksi sebelumnya, seperti dinding, atap, rangka ataupun lantai. Konsep ini menawarkan ...


Home Interior Karya Studio Desain Otomotif

Posted on by AB

Studio desain otomotif brand ternama dunia ternyata selain jago mendesain kendaraan, mereka pun bisa merancang interior maupun furniture untuk kebutuhan residensial atau public area. Berbicara perbedaaan antara desain otomotif dan home interior jelas berseberangan. Namun dengan memanfaatkan keterampilan dan pengalaman, mereka dengan ...


Daya Tarik Visual Sofa Unik Nan Artistik

Posted on by AB

Sofa bernuansa artistik bukan hanya tentang kenyamanan, tetapi juga tentang estetika dan nilai seni. Biasanya, sofa jenis ini menampilkan desain yang unik, pola yang ekspresif, bentuk tak biasa, hingga permainan warna yang berani. Mister MB menilai sofa bernuansa artistik yang ditempatkan dalam ruang tamu mempunyai ‘nyawa’ ...


Sofa Natural Ciptakan Kesan Back To Nature

Posted on by AB

Sofa 2-seater warna Beige (MB 9009) Dalam tren desain interior modern, konsep alami atau natural makin disukai karena mampu menghadirkan suasana tenang, hangat dan bisa menciptakan kesan dekat dengan alam.  Salah satu elemen kunci untuk menciptakan suasana itu di interior rumah adalah pemilihan sofa bernuansa natural. ...


Kenali Ciri dan Keuntungan Sofa Wall

Posted on by AB

Berbicara tentang furniture, di masyarakat banyak istilah dalam hal penyebutan bendanya, seperti contoh sofa. Anda pasti sering mendengar kata sofa bed, sofa L atau sofa island dan lain sebagainya. Mister MB ingin berbagi info dengan MBtech Lovers mengenai hal tersebut. Kali ini membicarakan tentang sofa wall atau bisa disebut dengan ...


Nuansa Natural Sofa Bed Belleza

Posted on by AB

Melihat sofa bed kreasi terbaru dari sofamaker Divana Sofa di kota Tasikmalaya, Jawa Barat ini bikin pikiran melayang ke kue kasur. Kenapa? Karena desainnya berlapis dan menggemaskan. “Sofa bed ini pesanan konsumen saya, untuk desain dari Divana dan punya fitur recliner pada sandaran sebanyak tiga mode, pertama sandaran tegak, ...


Big Sofa L Multifungsi Karya CMK

Posted on by AB

Ada rencana mengisi rumah dengan furniture baru? Coba deh kontak sofamaker Cipta Mulia Kreasindo (CMK) yang berlokasi di Parung, Bogor, Jawa Barat. Sofamaker berskala besar ini siap menerima order furniture custom sesuai keinginan Anda. Begitu juga dengan salah satu karya sofa terbaru CMK ini. Sofa L berukuran besar itu punya fitur ...


Modern Bar Stool Gold Edition From Jepara

Posted on by AB

Menciptakan nuansa berbeda di ruang dapur atau island kitchen, mini bar maupun ruang makan bisa menaruh furniture berupa kursi bar atau bar stool. Seperti contoh karya bar stool buatan furniture manufacture asal Jepara, Kayuemas Furniture. Fahri selaku pengrajin furniture Kayuemas di project terbarunya ini mengusung konsep modern di bar ...


Ranjang Pribadi Dengan Sentuhan Personal

Posted on by AB

Suasana kamar tidur favorit menjadi idaman siapa pun. Khususnya bagi Anda yang peduli estetika dan punya sifat apik dalam keseharian. Bagi Anda yang ingin menciptakan kamar tidur sesuai keinginan dapat melirik ide menarik dari Mister MB ini. Keberadaan ranjang pada kamar tidur sangat sentral, maka diperlukan sentuhan personal agar lebih ...


E-Catalog Google Play
E-Catalog App Store